Cara Menurunkan kecerahan Monitor dengan Software


TechOctal - Halo kawan,sampai jumpa kembali di blog saya ini,kali ini saya akan membagikan tutorial bagaimana cara menurunkan kecerahan monitor tanpa harus utak-atik settingan yang ada di layar monitor.

Software yang akan saya bagikan saat ini adalah DimScreen, DimScreen dikembangkan oleh developer Skrommel.

Langsung saja akan saya bagikan software ini, ukurannya sangat kecil tidak sampai 1 MB,untuk settingnya pun sangat mudah.


Dengan software DimScreen ini kalian bisa mengatur kecerahan Layar berdasarkan Persentase mulai dari 0% sampai ke 90%.

Subscribe to receive free email updates:

0 Response to "Cara Menurunkan kecerahan Monitor dengan Software"

Posting Komentar